Event di bulan Syawwal 1437 : Ramah Tamah, Bincang Santai dan Tausiyah bersama ASSIWAK

Donasi Ramah Tamah, Bincang Santai dan Tausiyah bersama ASSIWAK

Nantikan final rencana acara ramah tamah, bincang santai dan tausiyah ringan dalam event :

“Ajang Sambung Silaturrahim Warga Ahlissunnah Klaten” yang pertama.

InsyaAllah di awal syawwal tahun 1437/ juli 2016 bersama Ustadz Anas Burhanuddin, MA, para ustadz yang lain, dan juga ahlissunnah salafiyin klaten di tanah rantau dari masing masing kota.

Dengan ini kami selaku admin membuka donasi untuk terlaksananya acara tersebut. Donasi sementara yang telah terkumpul sampai dengan 10 Sya’ban 1437/ 17 Mei 2016 insyaAllah Rp. 4.480.000,-

Donasi bisa disalurkan via transfer ke:

Bank Syariah Mandiri no. Rek : 104-000-9929  a/n Agus Juni Prasojo (NI)

Konfirmasi via WA : Turobul Bayaty di 0812 9034 3492

Jazakumullahu khairan,

Abul Aswad al-bayaty

Tabligh Akbar Spesial Pembukaan AISHAH Cabang Klaten

Pamflet Akademi Istri dan Ibunda Shalihah (AISHAH)

Klaten Mengaji

Bersama Al-Ustadz Doktor Sufyan Bin Fuad Basweidan, MA.

(Alumni S3 Fakultas Hadist Universitas Islam Madinah Kerajaan Saudi Arabia).

Tema : Kiat Sukses Muslimah Menjadi Istri Salihah Dan Madrasah Bagi Anak.
(Spesial Launching Pembukaan Akademi Istri dan Ibunda Shalihah –AISHAH- Cabang Klaten)
insya ALLAH akan dilaksanakan pada:

  • Hari/Tgl : Ahad, 7 Rabi’utstsani 1437/ 17 Januari 2016
  • Waktu : Pukul 08.00-11.00 wib
  • Lokasi : Masjid Al-Muqarrabin, Kompleks KUA Cawas, Klaten.

 

Umum Untuk Putra Dan Putri.

Informasi :
Koordinator AISHA Klaten : 0857-2955-9428.
AISHAH Info Centre : 0813-2766-0272.

 

Diselenggarakan Oleh:

  • AISHAH (Akademi Istri dan Ibu Shalihah)
  • BIAS (Bimbingan Islam)
  • Yayasan Cinta Sedekah
  • FPAMM (Forum Pengajian Antar Masjid dan Musholla) Klaten
  • Assiwak (Ajang Sambung Silaturrahim Warga Ahlissunnah Klaten)
  • Madrasah Ali bin Abi Thalib (RA dan MI Tahfizhul Qur’an) Sajen, Trucuk, Klaten

Agenda ASSIWAK di bulan Muharram 1437 H

Assiwak event in Muharram 1437

.:: Agenda ASSIWAK di bulan Muharram 1437H ::.
Mengharap kehadiran dan peran serta ikhwan semua (khusus ikhwan) dalam acara kita sbb :

 

1). Kerja Bakti dalam “Aksi Sosial Bedah TPA/TPQ” asuhan Akh Ali di Desa. Tanjungan, Kec. Wedi.

  • Hari/tgl : Ahad, 5 Muharram 1437/ 18 Oktober 2015.
  • waktu : Pkl.07.30-selesai.
  • Lokasi : Rumah Akh Ali (desa tanjungan, kec wedi, dari lapangan Pasung, masuk gang ke barat -+ 700M)
  • Agenda : Penutupan selokan, pengecoran dan perluasan ruang TPQ asuhan Akh Ali (Tahap 1).
  • NB : Bisa bawa pacul sama cethok, atau ember cor.

 

2). Pelatihan OLSHOP (bisnis on line) untuk pemula.

  • Hari/tgl : Ahad, 12 Muharram 1437/ 25 oktober 2015.
  • Waktu : Pkl.09.00-dzuhur.
  • Lokasi : Rumah Akh Anjrah Ari Susanto/ Masjid MITQ Ali Bin Abithalib Sajen (akan kami konfirmasikan kepastiannya insyaAllah).
  • Pemateri : Al Akh Anjrah Ari Susanto (dari komunitas bloger Klaten).
  • Kontribusi : Rp. 5.000,- (sekedar untuk snack dan pembayaran dilakukan ketika hari H).
  • Pendaftaran: Akh Tio : 0856-0085-6660 wa/sms, Akh Mas Adi Klaten : 0856-4220-9770 wa/sms.
  • NB : peralatan yang harus dibawa peserta : laptop & modem.

 

Donasi (baik untuk bea renovasi ruang TPA maupun pelatihan olshop) bisa disalurkan ke rek assiwak sbb :

  • Rekening BRI Syariah Klaten no : 101-251-9431 a.n. Lanjari.
  • Rekening Muamalat Yogyakarta no : 5310030297 a.n Dwi Jarwanto.

Konfirmasi 0857-2955-9428 sms/wa (abul aswad al bayaty).

Jazakumullahu khairan …

 

Jadwal Pengajian & Buka Puasa Ramadhan 1436 H/ 2015 M Klaten

Pamflet Kajian dan Buka Bersama Klaten tahun 1436 H 2015 M

Mari Rasakan Nikmatnya Majelis Ilmu dan Nikmatnya Berbuka Puasa

Berikut Jadwal Pengajian dan Buka Puasa Bersama Bulan Ramadhan 1436 H/ 2015 M di Sebagian Wilayah Klaten

  • Pengajian Untuk Umum Putra-Putri dan Insyaa ALLAH dimulai Pukul 16.00 WIB
  • CP : 0857 2955 9428 (Abul Aswad al Bayaty)

Bagi yang ingin berpartisipasi dalam Program ini, donasi bisa disalurkan melalui :

  1. BRI cab. Bayat nomor Rek. : 7374-01-002142-53-7 an Yayasan Hasan bin Ali Klaten.
  2. Mandiri cab. Klaten nomor Rek. : 138-00-1088772-2 an Yayasan Hasan bin Ali Klaten.
  3. Assiwak, BRI Syariah nomor Rek. : 101-251-9431 an Lanjari.

Konfirmasi ke 0857 2955 9428 (Abul Aswad al Bayaty).

Diselenggarakan dan Didukung sepenuhnya oleh :

Sepenggal Catatan Di Bulan Sya’ban

Sepenggal Catatan di Bulan Sya'ban

  • KENAPA DINAMAKAN BULAN SYA’BAN?

Sya’ban secara bahasa artinya berpencar atau berpecah, Allah berfirman ; Wahai manusia, sesungguhnya Kami menciptakan kalian dari  lelaki dan  perempuan; Kami menjadikan kalian  berbangsa-bangsa (Syu’uban)  dan bersuku-suku  (Qobaa’ilan) agar  saling  mengenal. (QS Al Hujurat ; 13).

Bangsa disebut Sya’bun karena mereka berpencar ke berbagai belahan dunia. Demikian pula nabi mengistilahkan ranting dengan sebutan Syu’bah/ cabang. Cabang disebut syu’bah karena memang ia berpencar dari batang pohon menyebar keberbagai penjuru arah. Bahkan Imam Al baihaqi menulis kitab judulnya Syu’abul Iman/ cabang-cabang keimanan.

Continue reading

Program Ta’lim Bahasa Arab Klaten

Program Ta'lim Bahasa Arab Klaten

“Pelajarilah bahasa arab, sesungguhnya ia bagian dari agama kalian.” (Umar bin Khaththab radhiallahu ‘anhu)

 

Program Ta’lim Bahasa Arab untuk Pemula dan Lanjutan (Khusus Putra)

 

Program Bahasa Arab untuk Pemula dengan Kitab Al-Muyassar fi ‘ilm in Nahwi

Waktu: Setiap Hari Rabu, pukul 20.00 wib – selesai

Insyaa ALLAH dimulai Rabu 20 Mei 2015,

Tempat : Masjid Al-Huda Tambongwetan, Kalikotes, Klaten

Ketentuan:

  • Bisa Membaca Al-Qur’an dengan Lancar
  • Membayar Biaya Pendaftaran Rp 20.000,- (sudah termasuk Kitab)
  • Biaya Syahriah Rp 20.000,-/ bulan

Pendaftaran: 0815 1046 7225 (Akh. Dedik) atau 0852 8000 8012 (Akh.Budi)

 

Program Bahasa Arab untuk Lanjutan dengan Kitab Mulakhos Qowa’id Al-Lughoh Al-‘Arobiyyah

Waktu: Setiap Hari Ahad, pukul 20.00 wib – selesai

Insyaa ALLAH dimulai Ahad 24 Mei 2015,

Tempat : Masjid Nurul Mukmin Pendem, Bawak, Cawas, Klaten

Ketentuan:

  • Bisa/ Pernah Mengikuti Bahasa Arab Dasar/ Pemula
  • Membayar Biaya Pendaftaran Rp 20.000,-
  • Membayar Biaya Kitab Rp 55.000,- (sudah termasuk Infaq untuk As-Siwak)
  • Biaya Syahriah Rp 20.000,-/ bulan

Pendaftaran: 0857 4311 7897 (FPAMM) atau 0858 7811 5315 (MITQ Ali bin Abi Thalib Sajen)

 

Pengampu: Al-Ustadz Abul Aswad al Bayaty, Lc

(Staff Pengajar MITQ Ali bin Abi Thalib Sajen)

Diselenggarakan oleh:

  • FPAMM Klaten (Forum Pengajian Antar Masjid & Mushalla Klaten).
  • Yayasan Hasan bin Ali Klaten.

Bekerjasama dan Didukung sepenuhnya oleh:

Jazakumullahu Khairan.

Sosial-Dakwah: Pasar Murah, Kebonan, Ngupit, Ngawen, Klaten

Pasar Murah, Kebonan, Ngupit, Ngawen, Klaten

Pada hari ahad, 15 februari 2015 selepas shalat subuh berlokasi di masjid As Shalihin, Kebonan, Ngupit, Ngawen, Klaten.

ASSIWAK (Ajang Sambung Silaturrahim Warga Ahlis Sunnah Klaten) bekerjasama dengan Takmir Masjid As-Shalihin (Al Akh Adi) menyelenggarakan bakti sosial “Pasar Murah” bersama peserta kajian kitab “Manhajus Salikin” dan juga masyarakat kaum muslimin sekitar lokasi kajian.

Continue reading

Pendaftaran Peserta Didik Baru MITQ Ali bin Abi Thalib TA 2015/2016

BROSUR Pendaftaran Peserta Didik Baru MITQ Ali Bin Abi THalib 1436-LUAR

PENDAFTARAN PESERTA DIDIK BARU TA 2015/2016

MITQ (Madrasah Ibtida’iyyah Tahfizhul Qur’an) Ali bin Abi Thalib

 

Wahai Ibu…., Wahai Ayah….

Anak adalah anugerah terindah bagi orang tua, sekaligus amanah besar yang harus dijaga & dipertanggungjawabkan.

Salah satu tanggung jawab orang tua terhadap anak adalah memberikan pendidikan yang baik, agar kelak menjadi hamba ALLOH yang selalu mengabdikan diri & beribadah hanya kepadaNya, bisa berguna bagi Agama, Masyarakat & Negara.

Sehingga anak akan menjadi aset berharga bagi orang tuanya baik di dunia dan terlebih di akhirat.

Bersama MITQ Ali bin Abi Thalib, kita bekerjasama, berusaha & memohon pertolongan ALLOH untuk mendidik putra-putri kita agar menjadi Generasi Robbani.

Continue reading

Assiwak: Laporan Donasi Kemanusiaan Korban Tanah Longsor Banjarnegara

Laporan Donasi Infaq Kemanusiaan Korban Tanah Longsor Banjarnegara yang digalang oleh assiwak bekerjasama dengan FPAMM, Yayasan Hasan bin Ali dan Madrasah Ali bin Abi Thalib

No

Donatur

Nominal (Rp)

1

Infaq Tabligh Akbar di Wedi-Klaten

3.381.500

2

DVD akh. Yanuar

100.000

3

Banner Ust. Abdul Hadi

90.000

4

Ukh. Nurul

520.000

5

Akh. Irham

110.000

6

Akh. Yanuar

500.000

7

Ukh. Herta

100.000

8

Akh. Prihartono

100.000

9

Akh. Muh. Andrias

50.000

10

Akh. Alif Tri

100.000

11

Bp. Ustman

200.000

12

Bp. Radji

248.500

TOTAL

5.500.000

Donasi yang terkumpul ini telah dititipkan kepada Ust. Hanif di Jogja selaku koordinator lapangan bagian donasi tim gabungan Peduli Muslim & Radio Rodja. Pada hari Kamis tanggal 1 Januari 2014.

Jazakumullahu khairan kami ucapkan kepada seluruh donatur dan semua pihak yang berperan aktif dalam misi sosial assiwak kali ini.

Semoga Allah mudahkan jalan bagi kita semua untuk senantiasa memberi manfaat pada sesasama.

Barakallahu fi malikum wa ahlikum.

Assiwak: Donasi Musibah Longsor Banjarnegara

Muslim Klaten Peduli Musibah Longsor Jemblung, Karangkobar, BanjarnegaraRatusan saudara kita di desa Jemblung, Karangkobar, Banjarnegara terkubur hidup-hidup dalam bencana longsor.

Sisa warga yang masih hidup terhimpit berbagai kesulitan.

Krisis ekonomi dan aqidah mengancam mereka.

Kafir salibis pun siap mencaplok mereka.

Dengan ini assiwak bekerjasama dengan FPAMM, Yayasan Hasan bin Ali dan Madrasah Ali bin Abi Thalib membuka donasi untuk korban bencana longsor di Banjarnegara.

Salurkan donasi terbaik anda untuk kaum muslimin di sana.

Donasi bisa di transfer ke :

  1. Rek BRI SYARIAH 101-251-9431 an Lanjari. Konfirmasi ke 081 325 944 866 (Abu Ismail).
  2. Rek BRI cab. Bayat 7374-01-002142-53-7 an Yayasan Hasan bin Ali Klaten
  3. Rek Mandiri cab. Klaten 138-00-1088772-2 an Yayasan Hasan bin Ali Klaten. Konfirmasi 0857 2955 9428 (abul aswad al bayaty).

Sekecil apapun donasi kita akan sangat berarti bagi saudara-saudara kita di sana. Jazakumullahu khairan